bukitmedia Bagi ibu hamil yang mencari cara untuk menjaga kebugaran dan menemukan ketenangan, yoga prenatal sering menjadi pilihan yang sangat menarik. Ini bukan sekadar latihan biasa, melainkan bentuk yoga yang dirancang khusus untuk ibu hamil. Menurut WebMD, tujuan utama yoga prenatal adalah menciptakan keseimbangan harmonis antara aspek emosional, mental, fisik, dan spiritual Anda. Jadi, praktik …
Tag: kesehatan dan olahraga
10 Keuntungan Sehat dari Tahu Putih: Nikmat, Hemat, dan Kaya Nutrisi!
bukitmedia Tahu merupakan salah satu makanan sederhana yang sudah tidak asing di lidah masyarakat Indonesia. Tak hanya lezat, makanan berbahan dasar kedelai ini juga menyimpan banyak manfaat luar biasa bagi kesehatan tubuh. Dilansir dari laman YouTube Kunci Sehat, tahu diketahui rendah kalori namun tinggi nutrisi penting seperti protein, kalsium, hingga isoflavon. Inilah yang menjadikan tahu …
Khasiat Menakjubkan Jantung Pisang bagi Kesehatan Anda
bukitmedia – Jantung pisang selama ini hanya dianggap sepele. Dibuang atau hanya dimanfaatkan untuk kebutuhan dapur. Bisa dimasak gulai atau ditumis. Namun tahukah anda, jantung pisang memiliki manfaat untuk kesehatan. Jantung pisang mengandung vitamin serat dan mineral. Kandungan jantung pisang antara lain kalori (51 Kcal), protein (1,6 g), lemak (0,6 g), karbohidrat (9,9 g), serat …
Tips Kehamilan untuk Pasangan 40 Tahun: Cara Optimal Merawat Kesehatan Anda
bukitmedia Saat pasangan menjalankan program kehamilan atau program hamil, tentu harus mengutamakan Keluarga Sehat Anak Berprestasi. Tujuannya agar tak hanya sehat pada orang tuanya, namun anak yang dikandung kelak juga dapat tumbuh sehat dan cerdas. Untuk pasangan yang berusia 40 tahun, program hamil tentu menjadi hal yang paling diinginkan dan diusahakan. Akan tetapi perlu diketahui …



