bukitmedia Bagi ibu hamil yang mencari cara untuk menjaga kebugaran dan menemukan ketenangan, yoga prenatal sering menjadi pilihan yang sangat menarik. Ini bukan sekadar latihan biasa, melainkan bentuk yoga yang dirancang khusus untuk ibu hamil. Menurut WebMD, tujuan utama yoga prenatal adalah menciptakan keseimbangan harmonis antara aspek emosional, mental, fisik, dan spiritual Anda. Jadi, praktik …
Tag: manfaat kesehatan
Gak Cuma Enak, Tapi 9 Manfaat Luar Biasa Alpukat untuk Kesehatan Anda!
bukitmedia Buah alpukat dikenal dengan teksturnya yang lembut dan rasanya yang khas. Tidak seperti buah-buahan lainnya yang kaya air, alpukat justru mengandung lemak dalam jumlah tinggi, namun tetap aman dikonsumsi. Dilansir dari laman YouTube Kunci Sehat, alpukat memiliki kandungan lemak tak jenuh tunggal yang menyehatkan jantung dan membantu tubuh menyerap nutrisi penting. Selain itu, buah …
10 Keuntungan Sehat dari Tahu Putih: Nikmat, Hemat, dan Kaya Nutrisi!
bukitmedia Tahu merupakan salah satu makanan sederhana yang sudah tidak asing di lidah masyarakat Indonesia. Tak hanya lezat, makanan berbahan dasar kedelai ini juga menyimpan banyak manfaat luar biasa bagi kesehatan tubuh. Dilansir dari laman YouTube Kunci Sehat, tahu diketahui rendah kalori namun tinggi nutrisi penting seperti protein, kalsium, hingga isoflavon. Inilah yang menjadikan tahu …
10 Manfaat Hebat Buah Nangka: Manis, Harum, dan Baik untuk Kesehatan Tubuh!
bukitmedia Buah nangka dikenal dengan aromanya yang kuat serta rasa manis yang menggugah selera. Tidak heran jika buah berwarna kuning cerah ini kerap dijadikan campuran kue, kolak, hingga es buah. Namun, lebih dari sekadar pemanis sajian, nangka juga menyimpan beragam nutrisi penting yang bermanfaat bagi tubuh. Dilansir dari laman YouTube Kunci Sehat, buah nangka mengandung …
Khasiat Menakjubkan Jantung Pisang bagi Kesehatan Anda
bukitmedia – Jantung pisang selama ini hanya dianggap sepele. Dibuang atau hanya dimanfaatkan untuk kebutuhan dapur. Bisa dimasak gulai atau ditumis. Namun tahukah anda, jantung pisang memiliki manfaat untuk kesehatan. Jantung pisang mengandung vitamin serat dan mineral. Kandungan jantung pisang antara lain kalori (51 Kcal), protein (1,6 g), lemak (0,6 g), karbohidrat (9,9 g), serat …
Bolehkah Tidur dalam Posisi Tengkurap? Ketahui Dampaknya pada Kesehatan Anda
bukitmedia – Apakah boleh tidur dengan posisi tengkurap? Ketahui efek sampingnya bagi kesehatan. Beberapa orang lebih suka tidur tengkurap. Namun, beberapa bukti menunjukkan, bahwa posisi ini dapat membebani jaringan tulang belakang. Hal itu dapat menyebabkan nyeri tulang belakang saat bangun tidur. Tidur tengkurap juga dapat membebani leher dan punggung bawah, serta menyebabkan nyeri seiring waktu. …





